Maria Lestari Dukung Pengembangan Jeruk Siam Sambas 

"Pengembangan jeruk dengan teknologi Bujangseta di Kabupaten Sambas seluas 1.000 hektare dilakukan pada 2021 ini".
Rabu, 25 Agustus 2021 16:30 WIB Jurnalis - Hiski Darmayana

Sambas, Gesuri.id- Anggota Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Indonesia (DPR RI) Maria Lestari secara simbolis menanam jerukbersama Wakil Menteri Pertanian RIHarvick Hasnul Qolbidi, Kepala BPTP Provinsi Kalimantan Barat Rustan Massinaidan Bupati Sambas Satono di Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat (Kalbar) baru-baru ini.

Baca:Soal Nyinyiran Herzakiy, Wanto: Demokrasi SBY Terbukti Rusak

Maria mengungkapkan, Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat melalui Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura serta Pemerintah Kabupaten Sambas, yang didukung oleh pemerintahan pusat terus melakukan upaya untuk mengembalikan kejayaan Jeruk Siam Sambas.

Pengembangan jeruk dengan teknologi Bujangseta di Kabupaten Sambas seluas 1.000 hektare dilakukan pada 2021 ini, ujar Maria.

Baca juga :