Relawan Ganjar Gelar Pengobatan Gratis di Jakarta-Jawa Barat

Selain itu wilayah sekitarnya, yaitu Kabupaten Bandung, Bandung Barat, Sumedang, Purwakarta, Cianjur, Garut, Tasikmalaya hingga Ciamis.
Minggu, 10 September 2023 23:59 WIB Jurnalis - Haerandi

Jakarta, Gesuri.id - Pendukung bakal calon presiden (capres) PDI Perjuangan Ganjar Pranowo yang bernama KawanJuangGP menggelar pengobatan gratis di Jakarta dan Jawa Barat.

BacaMengulik Gaya Kepemimpinan Transformasional Ganjar Pranowo

Koordinator KawanJuangGP Benny Kurniadi mengatakan aksi pemeriksaan kesehatan gratis dilakukan di 10 titik di Jakarta dan Jawa Barat yang diikuti sekitar 1.500 peserta.

Kami melakukan pemeriksaan kesehatan gratis pekan ini di 10 titik di wilayah Jakarta dan Jawa Barat, ujar Beny dalam keterangan tertulisnya di Jakarta, Sabtu (9/9).

Baca juga :