Adi Tegaskan Sedekah Bumi Bagian Penguatan Seni & Budaya

Kegiatan sedekah bumi tersebut menampilkan kesenian tradisional reog dan jaranan atau kuda lumping.
Jum'at, 30 September 2022 23:55 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Surabaya, Gesuri.id - Ketua DPRD Kota Surabaya Adi Sutarwijono menyebut pelestarian sedekah bumi yang kini masih digelar di sejumlah perkampungan di Kota Pahlawan merupakan bagian dari penguatan seni dan budaya.

Dalam sedekah bumi ini juga diberikan ruang kesempatan bagi pelaku kesenian tradisional untuk tampil, kata Adi Sutarwijono di Surabaya, Senin (26/9).

Baca:Adi HarapSedekah BumiDigelar Tiap Tahun

Kegiatan sedekah bumi di eks-Pedukuhan Sumberan, RW 04 Kelurahan Balas Klumprik, Kecamatan Wiyung, Surabaya, dilaksanakan pada Minggu (25/9) malam.

Baca juga :