Ono Ingatkan Kesejahteraan Nelayan & Petambak Garam

Ono meminta Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memperhatikan kesejahteraan nelayan yang lautnya tercemar ceceran minyak. 
Selasa, 25 Februari 2020 18:00 WIB Jurnalis - Hiski Darmayana

Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi IV DPR RI Ono Surono meminta Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memperhatikan kesejahteraan nelayan yang lautnya tercemar ceceran minyak.

Politisi PDI Perjuangan mencontohkan pencemaran yang terjadi di laut Karawang dan Bekasi, Jawa Barat.

Hal itu disuarakan Ono dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP) Komisi IV dengan Kementerian Kelautan dan Perikanan di kompleks DPR-MPR, Senayan, Jakarta, baru-baru ini.

Baca:Presiden Jokowi Siapkan Instrumen Fiskal Dampak Virus Corona

Baca juga :