Pascagempa Maluku, Ini Permintaan Mercy Barends

Mercy Barends mendesak pemerintah pusat dan daerah memiliki skenario yang holistik dalam menghadapi ancaman gempa dan tsunami.
Senin, 30 September 2019 15:30 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id Politisi PDI Perjuangan Mercy Barends mendesak pemerintah pusat dan daerah memiliki skenario yang holistik dalam menghadapi ancaman gempa dan tsunami.

Hal ini terlebih Maluku berada pada salah satu wilayah atau daerah rawan gempa dan tsunami.

Baca:Wafat 23 Orang, Jokowi Ucapkan Duka Cita KorbanGempaAmbon

Barends akan meminta pemerintah pusat, untuk bagaimana menyiapkan masyarakat luas dengan informasi yang benar dan tepat, menyiapkan early warning system atau sistem peringatan dini terhadap ancaman tsunami sampai ke pulau-pulau kecil dan terluar di Maluku.

Ini akan kita dorong agar ada kesiapan dan ketanggapan Pemerintah Daerah dalam penanggulangan bencana, tandasnya.

Baca juga :