Pangkep, Gesuri.id - Ketua DPC PDI Perjuangan, Kabupaten Pangkep Abd Rasyid siap menangkan Ganjar Pranowo menjadi Presiden RI pada Pilpres 2024.
Menurutnya bahwa kegiatan yang dilakukan pengurus PDI Perjuangan dari ranting di desa hingga pengurus PDI Perjuangan tingkat Kabupaten telah melakukan sosialisasi dari Door to Door ke masyarakat,
Baca:Lima Kelebihan GubernurGanjarPranowo
Demikian juga melaksanakan pemasangan stiker, baliho, demi untuk lebih cepat memperkenalkan balon calon presiden RI yang diusung PDI Perjuangan, PPP, Hanura dan Perindo.