Konfercab GMNI TaTor, Sarce: Lahirkan Gagasan Bermanfaat 

GMNI sebagai salah satu organisasi mahasiswa terbesar di Indonesia telah memberikan banyak kontribusi dalam membangun bangsa dan negara.
Senin, 28 September 2020 15:35 WIB Jurnalis - Effatha Gloria V.G. Tamburian

Tana Toraja, Gesuri.id - Anggota Komisi V DPR RI, Sarce Bandaso Tandiasik mengucapkan selamat atas Konfercab II Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Cabang Tana Toraja yang digelar 2627 September 2020 di Makale Ruang Pola Kantor Bupati Tana Toraja.

Sarce mengatakan GMNI sebagai salah satu organisasi mahasiswa terbesar di Indonesia telah memberikan banyak kontribusi dalam membangun bangsa dan negara Indonesia.

Baca:Buka Konfercab II GMNI Tana Toraja, Ini Pesan Sofyanto Torau

Ia juga menegaskan GMNI adalah wadah untuk belajar melatih diri untuk menjadi pemimpin bangsa di Masa Depan.

Baca juga :