Bupati Sis Apresiasi Mitra Pemuda Katolik Atasi Covid-19

Pemuda Katolik yang selama ini membantu dalam pelaksanaan vaksinasi, pemberian bantuan banjir dan bakti sosial.
Kamis, 02 Juni 2022 10:35 WIB Jurnalis - Effatha Gloria V.G. Tamburian

Putussibau, Gesuri.id - Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan mengucapkan terimakasih kepada organisasi Pemuda Katolik yang selama ini telah menjadi mitra pemerintah daerah dalam rangka memutuskan mata rantai Covid-19.

Baca:Rafiq: Banteng Sumbawa Siap Kampanyekan Puan Capres 2024

Terimakasih kepada segenap pengurus Pemuda Katolik yang selama ini sudah membantu pemerintah daerah seperti pelaksanaan vaksinasi, pemberian bantuan banjir dan melaksanakan bakti sosial, ungkap Bupati Sis sapaan akrabnya saat menghadiri peresmian sekretariat Pemuda Katolik komisariat cabang Kapuas Hulu di Jalan Ahmad Yani No. 34 Putussibau, Rabu (1/6) malam.

Bupati Sis juga memberikan apresiasi kepada Organisasi Pemuda Katolik Komcab Kapuas Hulu karena telah mampu membangun sekretariat yang sangat representatif dan

Baca juga :