Pacu Nilai Tambah Petani Agroindustri, Ganjar Mahfud Terapkan Teknologi

Struktur kepemilikan usaha industri akan dipegang oleh petani atau masyarakat dari yang sebelumnya dipegang oleh perusahaan besar. 
Selasa, 02 Januari 2024 22:00 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id Demi menggenjot nilai tambah petani agroindustri, pasangan Ganjar-Mahfud siap untuk melakukan transformasi teknologi kepada para petani agroindustri dengan haragapn agar kesejahteraaan petani bisa merata dan semakin meningkat.

Rencananya jika menjadi presiden, struktur kepemilikan usaha industri akan dipegang oleh petani atau masyarakat dari yang sebelumnya dipegang oleh perusahaan besar.

Modelnya bisa berupa koperasi atau usaha kelompok tani. Diharapkan dengan program ini bisa mengubah masyarakat agraris menjadi agroindustris, ujar Direktur Eksekutif Teknologi Nilai Tambah TPN Ganjar-Mahfud Gembong Primadjaja pada keterangannya di Jakarta, Selasa (2/1/2024).

Baca:GanjarPranowo Berpeluang Dapatkan Trah Gelar Wahyu Mataram

Baca juga :