Bupati Manokwari: Karya Kerajinan Daerah Gambarkan Jati Diri

Bupati Hermus Indou terus mendorong masyarakat Manokwari untuk tetap berinovasi membuat karya se-kreatif mungkin.
Senin, 25 April 2022 09:51 WIB Jurnalis - Effatha Gloria V.G. Tamburian

Papua Barat, Gesuri.id - Bupati Manokwari Hermus Indou menekankan hasil kerajinan dari karya kelompok dasawisma menggambarkan jati diri dan potensi dari masyarakat Manokwari.

BacaMasinton: Korupsi CPO Untuk Pendanaan Penundaan Pemilu

Untuk itu, Ia terus mendorong masyarakat Manokwari untuk tetap berinovasi membuat karya se-kreatif mungkin.

Itu dikatakannya saat bersama wakil bupati dan jajaranya melihat hasil kerajinan dari karya kelompok dasawisma di Kantor DPD PWKI Papua Barat, Kamis (21/4).

Dalam pameran tersebut terdapat kaya berupa tas, baik dari kulit kayu maupun benang, keripik, minyak kelapa yang sudah disuling, dan produk apotek hidup.

Baca juga :