Bupati Subang Unjuk Gigi Dengan 7 Cara Atasi Banjir Pantura

Pertama, embung Rancahilir akan dibangun oleh Kabupaten Subang pada tahun 2022.
Selasa, 06 April 2021 16:00 WIB Jurnalis - Elva Nurrul Prastiwi

Subang, Gesuri.id - Bupati Subang H Ruhimat menunjukkan giginya dengan memiliki tujuh rumus yang dijamin dapat mengatasi banjir di wilayah Pantai Utara Jawa (Pantura).

Baca:Ulama Besar Banten Berpulang, PDI Perjuangan Banten Berduka

Dalam pertemuan Bupati Ruhimat dengan Direktorat Pengairan Bappenas, sejumlah langkah terkait rencana penanggulangan banjir di Pamanukan mulai dirumuskan. Setidaknya ada tujuh rumusan untuk menanggulangi banjir di Pamanukan.

Rumusan tersebut merupakan hasil pertemuan Bupati dalam rapat terakhir bersama Dirjen Pengairan Bappenas yang dihadiri oleh BBWS, dan Dinas Sumber Daya Air Jawa Barat.

Pertama, embung Rancahilir akan dibangun oleh Kabupaten Subang pada tahun 2022 menggunakan dana bantuan keuangan Provinsi Jawa Barat.

Baca juga :