Cyber Army MUI, Ima: Jangan Ikut Politik Praktis Anies

"Menurut saya, tak bijak ketika MUI yang seharusnya menjadi wadah ini ikut-ikutan menjadi politik praktisnya Pak Gubernur".
Kamis, 25 November 2021 00:00 WIB Jurnalis - Elva Nurrul Prastiwi

Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi E DPRD DKI Jakarta dari Fraksi PDI Perjuangan, Ima Mahdiah meminta MUI DKI tidak terlibat politik praktis.

Baca:Kasus Covid-19 Jakarta Naik, Gilbert: Prokes Mulai Longgar

Menurut saya, tak bijak ketika MUI yang seharusnya menjadi wadah ini ikut-ikutan menjadi politik praktisnya Pak Gubernur. Jangan sampai ikut-ikutan politik praktis, ujar Ima menanggapi rencana pembentukan Cyber Army Majelis Ulama Indonesia (MUI) DKI Jakarta, Selasa (23/11).

Mantan staf Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok ketika menjadi Gubernur DKI itu menilai seharusnya MUI tak ikut terlibat urusan politik Gubernur Anies Baswedan. Tindakan tersebut, lanjutnya, tidak bijak bagi organisasi keagamaan itu.

Baca juga :