Hendi: Tingkat Keterisian Tempat Tidur di RS Capai 100 %

Sedangkan tingkat keterisian tempat tidur di tempat karantina masih ada.
Rabu, 16 Juni 2021 10:15 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Semarang, Gesuri.id - Wali Kota Semarang, Hendrar Prihadi mengungkapkan banyak rumah sakit di Ibu Kota Jawa Tengah ini yang kondisi keterisian tempat tidur untuk penanganan COVID-19 sudah mencapai 100 %.

Kalau kabar kalau rumah sakit penuh itu iya, tetapi kalau ketersediaan tempat tidur di tempat-tempat karantina tidak, katanya di Semarang, Selasa (15/6).

Baca:Tekan Laju Pandemi,HendiSiap Perketat Kembali PKM

Ia meminta masyarakat tidak perlu risau dengan kondisi tersebut.

Baca juga :