Junimart Tegaskan BPIP Masih Dibutuhkan

Junimart mencontohkan masih ada kelompok masyarakat yang sampai saat ini belum memahami ideologi Pancasila.
Kamis, 19 Agustus 2021 06:00 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Wakil Ketua Komisi II DPR RI, Junimart Girsang, berpandangan Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) masih diperlukan untuk melakukan pembinaan ideologi kepada masyarakat.

Junimart mencontohkan masih ada kelompok masyarakat yang sampai saat ini belum memahami ideologi Pancasila.

Lembaga BPIP saat ini masih sangat dibutuhkan dalam rangka pembinaan ideologi. Contoh lainnya adalah bagaimana mirisnya ketika melihat, mendengar di daerah bahwa masyarakat sudah tidak tahu isi Pancasila apalagi nilai-nilai Pancasila itu sendiri. Inikan menyangkut ideologi dalam berbangsa-bernegara, kata Junimart, Rabu (18/8).

Baca:Hari LahirPancasila, Pemikiran dan Pandangan Bung Karno

Baca juga :