KPRRI Ingatkan Efek Pandemi Naikkan Beban Domestik Perempuan

Hal itu karena semua aktivitas berpusat di rumah tangga. 
Minggu, 16 Agustus 2020 12:34 WIB Jurnalis - Effatha Gloria V.G. Tamburian

Jakarta, Gesuri.id - Kaukus Parlemen Perempuan RI (KPPRI) mengingatkan efek pandemi Covid-19 memberikan dampak berlipatganda terhadap beban domestik perempuan.

Hal itu karena semua aktivitas berpusat di rumah tangga.

Demikian terungkap dalam diskusi online bertopik Peran Perempuan dalam Keluarga (Pandemi Covid-19) baru-baru ini,yang diselenggarakan KPPRI untuk memperkuat pemahaman para anggota DPR RI perempuan mengenai peran perempuan dalam keluarga saat pandemi Covid-19.

Baca:Puan Dorong Pemerintah Tingkatkan Penanganan COVID-19

Ketua Kaukus Parlemen Perempuan RI (KPPRI), Diah Pitaloka dari Fraksi PDI Perjuangan, mengatakan para perempuan politisi di DPR harus mampu mengintegrasikan perspektif gender berdasar realitas baru akibat pandemi ke dalam keputusan-keputusan di DPR.

Baca juga :