Listrik di Kalimantan Utara Tidak Didanai Provinsi

Dana untuk program listrik desa berasal dari APBN, yang sumbernya dari Penyertaan Modal Negara (PMN) . 
Kamis, 02 April 2020 19:23 WIB Jurnalis - Hiski Darmayana

Jakarta, Gesuri.id - Anggota DPR RI Dapil Kalimantan Utara (Kaltara) Deddy Yevri Sitorus menjelaskan asal-usul dana pengembangan listrik atau Pembangkit Listrik Tenaga Diesel (PLTD) di desa-desa di Provinsi Kaltara.

Politikus PDI Perjuangan itu mengungkapkan, dana untuk program listrik desa berasal dari APBN. Sedangkan sumber dana nya berasal dari Penyertaan Modal Negara (PMN).

Baca:DeddyKecam PejabatKaltaraYang Gunakan Alat Tes Corona

Siapa yg eksekusi? PLN sebagai BUMN, merekalah yang memutuskan daerah mana saja dikerjakan! Siapa yang memutuskan di PLN? Direktur Regional Wilayah Kalimantan-Sulawesi, ujar Deddy.

Baca juga :