Mau Puasa dan Lebaran, Ini 3 Arahan Presiden 

Pertama, betul-betul dicek di lapangan ketersediaan bahan-bahan pokok. 
Kamis, 02 April 2020 13:06 WIB Jurnalis - Effatha Gloria V.G. Tamburian

Jakarta, Gesuri.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan bahwa pada bulan Ramadan dan Lebaran saat ini berada dalam konteks yang berbeda dari sebelumnya, karena menghadapi tantangan Virus Korona (Covid-19). Beberapa hal yang perlu mendapatkan perhatian bersama, menurut Presiden, sebagai berikut:

Pertama, betul-betul dicek di lapangan ketersediaan bahan-bahan pokok.

Baca:Yuk Simak Skenario Presiden Jokowi Antisipasi Mudik

Saya sudah cek juga ke Bulog, saya cek ke daerah-daerah mengenai panen raya seperti apa. Saya melihat beras, daging, telur, gula, terigu, dan lain-lainnya masih berada pada kondisi baik, ujar Presiden Jokowi saat memberikan pengantar pada Rapat Terbatas membahas Persiapan Ramadan dan Idulfitri melalui Konferensi Media, Selasa (2/4).

Baca juga :