PDI Perjuangan Ingatkan Wali Kota Malang Tak Kufur Nikmat

Abdul Qodir tidak segan menagih janji politik Wali Kota untuk menyelesaikan persoalan dampak lingkungan yang ditimbulkan TPA Supit Urang.
Jum'at, 23 Mei 2025 07:31 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Ketua Fraksi PDI Perjuangan DPRD Kabupaten Malang, Abdul Qodir mengatakan bahwa seharusnya persoalan yang menyangkut hajat orang banyak bisa menjadi konsen Wali Kota.

Apalagi, Wahyu Hidayat bukan sosok yang asing dengan Kabupaten Malang.

Bahkan Abdul Qodir tidak segan menagih janji politik Wali Kota untuk menyelesaikan persoalan dampak lingkungan yang ditimbulkan TPA Supit Urang. Dirinya bilang, persoalan itu bukan persoalan sepele.

Baca:GanjarBeberkan Penyebab Kongres PDI Perjuangan Belum Digelar

Baca juga :