Pemkot Surakarta Komitmen Bentuk KBAR Demi KLA

Gerakan KBAR dapat meningkatkan peran serta masyarakat dalam pencegahan dan pengendalian bahaya asap rokok.
Kamis, 25 Maret 2021 23:45 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Surakarta, Gesuri.id - Pemerintah Kota (Pemkot) Surakarta komitmen membentuk kampung bebas asap rokok (KBAR) demi mewujudkan Kota Layak Anak (KLA).

Wali Kota Surakarta, Gibran Rakabuming Raka mengatakan gerakan KBAR dapat meningkatkan peran serta masyarakat dalam pencegahan dan pengendalian bahaya asap rokok.

Gerakan tersebut juga sebagai salah satu langkah untuk mewujudkan Kota Layak Anak (KLA) di Solo.

Baca:Longgarkan Aktivitas,GibranIngatkan Terapkan Prokes

Baca juga :