Pidato Perdana, Presiden Jokowi Tekankan Lima Prioritas

Lima prioritas yang akan dikerjakan dalam 5 tahun ke depan.
Minggu, 20 Oktober 2019 17:58 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Presiden RI Joko Widodo dalam pidato perdana di depan Sidang Paripurna MPR dalam rangka pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia masa jabatan 2019-2024 menyebut lima prioritas yang akan dikerjakan dalam 5 tahun ke depan.

Dengan didukung oleh ekosistem politik yang kondusif dan dengan ekosistem ekonomi yang kondusif. Oleh karena itu, 5 tahun ke depan yang ingin kita kerjakan, kata Jokowi dalam pidato perdananya di Jakarta, Minggu (20/10).

Baca:Kursi Kabinet,PresidenJokowi Pastikan Ada Wajah Baru

Pertama, pembangunan SDM akan menjadi prioritas utama, membangun SDM yang pekerja keras yang dinamis. Membangun SDM yang terampil, menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi.

Baca juga :