Presiden Minta Jangan Takut Berkompetisi dan Bersaing!

Ruang kompetisi atau persaingan sehat harus dibuka untuk semua bidang sebagai upaya mengambil peluang momentum krisis akibat pandemi.
Minggu, 23 Agustus 2020 19:08 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Presiden Joko Widodo menyebut ruang kompetisi atau persaingan sehat harus dibuka untuk semua bidang sebagai upaya mengambil peluang momentum krisis akibat pandemi.

Oleh sebab itu ruang kompetisi harus dibuka, ruang persaingan yang sehat harus diberi peluang, untuk semua bidang. Kita jangan takut dengan kompetisi dan jangan takut bersaing. Kita harus mengambil peluang momentum krisis ini untuk melakukan lompatan, ucap Presiden Joko Widodo melalui tayangan virtual dalam HUT ke-22 Partai Amanat Nasional, Minggu (23/8).

Pandemi COVID-19 kata Presiden, berdampak pada penurunan ekonomi global dan berpengaruh pada hampir sebagian besar sektor kehidupan.

Baca:Bupati Sri Minta Calon KadesBerkompetisidengan Sehat

Baca juga :