Selly Pastikan Pelaksanaan Ibadah Haji Perlu Dievaluasi

Selly menyatakan  pada dasarnya Ibadah Haji 2022 sudah berjalan dengan baik dan pelayanan juga cukup baik.  
Rabu, 27 Juli 2022 15:30 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi VIII DPR RI Selly Andriany Gantina mengatakan pelaksanaan Ibadah Haji 2022 masih ada yang perlu dievaluasi.

Selly menyatakan pada dasarnya Ibadah Haji 2022 sudah berjalan dengan baik dan pelayanan juga cukup baik.

Kebetulan saya baru kembali dari tanah suci kalau secara keseluruhan para jamaah bisa melaksanakan ibadah haji secara baik artinya hampir tidak ada kendala, kata Selly di Jakarta, Selasa (26/7).

Baca:Ahmad Syahid,HajiIstimewa Jalur Undangan Kementerian Saudi

Baca juga :