Jakarta, Gesuri.id - Rektor USNI,Sihar P.H. Sitorus menegaskan bahwa perguruan tinggi bukan sekadar tempat belajar, melainkan ekosistem pembentuk karakter dan pemimpin masa depan.
Sihar, mengajak seluruh mahasiswa untuk berani mencoba, terus berinovasi, serta memiliki empati dalam berkarya.
Menjadi versi terbaik diri bukan berarti sempurna, tetapi komitmen untuk terus bertumbuh dan memberi makna, ujarnya.
Baca:GanjarIngatkan Tak Boleh Ada Matahari Kembar