UMKM di Kota Surabaya Dituntut Melek HKI

HKI sangat penting, karena untuk melindungi hasil karya yang diciptakan.
Jum'at, 24 Mei 2019 15:00 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Surabaya, Gesuri.id Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Surabaya meminta pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) semakin sadar akan Hak Kekayaan Intelektual (HKI).

Wakil Ketua Komisi B Bidang Perekonomian DPRD Surabaya Anugrah Ariyadi menilai HKI sangat penting, karena untuk melindungi hasil karya yang diciptakan.

Baca:AnugrahSiap Mundur dari Anggota DPRD Kota Surabaya

HKI sangat penting untuk melindungi hasil karya yang diciptakan supaya tidak diakui orang lain atau dipermasalahkan dikemudian hari, katanya.

Politikus PDI Perjuangan ini mengapresiasi produk-produk yang dihasilkan para pelaku UMKM di Surabaya, dan sebagian bahkan sudah ada yang di-ekspor ke luar negeri.

Baca juga :