Baru 1 Orang Daftar Cakada di PDI Perjuangan Rejang Lebong

Robiansyah yang berprofesi sebagai konsultan swasta dan pendampingan pemberdayaan masyarakat diketahui telah mendaftar.
Minggu, 15 September 2019 18:21 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Rejang Lebong, Gesuri.id DPC PDI Perjuangan Kabupaten Rejang Lebong, Provinsi Bengkulu, menyebutkan saat ini baru ada satu orang yang mengambil formulir penjaringan calon kepala daerah setempat.

Ketua DPC PDI Perjuangan Rejang Lebong, Surya, Sabtu (14/9), mengatakan sejak pendaftaran calon kepala daerah untuk Pilkada 2020 pada 11 September, baru ada satu orang yang mengambil formulir pendaftaran untuk bupati.

Baca:Peminat Balon Wali Kota Surabaya Lewat Partai Luar Biasa

Yang mengambil formulir pendaftaran baru ada satu orang, kalau yang berkomunikasi ke tim seleksi kita sudah banyak, jelas dia.

Ia mengatakan yang mengambil formulir untuk mengikuti penjaringan yang dilakukan PDI Perjuangan atas nama Robiansyah, berprofesi sebagai konsultan swasta dan pendampingan pemberdayaan masyarakat.

Baca juga :