Djarot: Politik Identitas Itu Jahat & Harus Dihindari!

Djarot mengajak masyarakat untuk membangun kesadaran mengenai politik identitas, agar menciptakan toleransi yang kuat.
Sabtu, 24 Desember 2022 23:59 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Ketua DPP PDI Perjuangan Djarot Saiful Hidayat politik identitas jahat dan perlu untuk dihindari.

Bangsa kita ini kan dilahirkan sebagai bangsa yang majemuk, yang masing-masing mempunyai identitas, yang masing-masing mempunyai perbedaan. Nah politik identitas itu jahat karena akan mengeksploitir identitas masing-masing, guna apa? Untuk membenci, untuk merenggangkan, guna untuk mencaci identitas yang berbeda, ujar Djarot di kantor DPP Taruna Merah Putih, Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (23/12).

Baca:PDI Perjuangan Tegaskan TolakPolitik Identitas

Masing-masing punya identitas, marilah kita hindari itu. Justru dengan identitas kita masing-masing berbeda-beda ini, justru kita diminta untuk membangun budaya politik yang berkeadaban, yang harga menghargai, hormat menghormati satu sama lain, sambungnya.

Baca juga :