Kasus Penganiayaan Muhammad Kace Harus Ditangani Profesional

“Tidak sepatutnya bilamana dalam proses hukum itu, ada proses hukum lain yang tidak sesuai dengan hukum yang sesungguhnya”.
Senin, 11 Oktober 2021 21:01 WIB Jurnalis - Elva Nurrul Prastiwi

Jakarta, Gesuri.id - Anggota DPR RI dari Fraksi PDI Perjuangan Eriko Sotarduga, menyatakan bahwa kasus penganiayaan terhadap Muhammad Kace di rumah tahanan (Rutan) Bareskrim Polri, menandai betapa pentingnya penghormatan terhadap proses hukum.

Baca:New FPI ke Permukaan? Kapitra: Penuhi Dulu Asas Ormas

Tidak sepatutnya bilamana dalam proses hukum itu, ada proses hukum lain yang tidak sesuai dengan hukum yang sesungguhnya, kata Eriko, baru-baru ini.

Eriko meyakini polisi akan memproses kasus itu sesuai ketentuan perundang-undangan yang berlaku.

Baca juga :