REPDEM Karawang Sosialisasi, Konsolidasi, Advokasi Warga

"Banyak di sekitar kita para marhaen yang membutuhkan bantuan advokasi dari kita kader REPDEM".
Rabu, 22 September 2021 17:32 WIB Jurnalis - Elva Nurrul Prastiwi

Karawang, Gesuri.id - REPDEM Karawang menggelar sosialisasi dan konsolidasi serta advokasi langsung terhadap masyarakat di Dusun 03 Kampung Mekar Sari RT 12/03 Desa Telaga Mulya Kecamatan Telagasari Kabupaten Karawang, Selasa (21/9).

Baca:Korupsi Tanah Munjul, Prasetyo: Tanggung Jawab Pemprov DKI!

Banyak di sekitar kita para marhaen yang membutuhkan bantuan advokasi dari kita kader REPDEM, ujar Novi Nur Agustianti , M.Pd. Sekretaris Repdem Karawang.

Dalam kesempatan ini, Novi mengatakan sosialisasi serta konsolidasi advokasi langsung turun ke masyarakat untuk menjelaskan bahwa kader REPDEM harus kerja nyata, lebih utama adalah peka dan mampu merespon dengan cepat terhadap realita di masyarakat.

Baca juga :