Whisnu Sakti: Narkoba Penjajahan Gaya Baru, Harus Diperangi!

Whisnu gencar melakukan banyak sosialisasi agar timbul kesadaran dari banyak pihak.
Rabu, 12 Februari 2020 15:32 WIB Jurnalis - Effatha Gloria V.G. Tamburian

Surabaya, Gesuri.id - Wakil Wali Kota Surabaya, Whisnu Sakti Buana menegaskan bahaya narkoba mengancam generasi muda Indonesia sehingga harus mendapatkan perhatian serius.

Untuk itu Whisnu gencar melakukan banyak sosialisasi agar timbul kesadaran dari banyak pihak.

Baca:NarkobaSama Seperti Terorisme, Ancam Keutuhan Bangsa

Tercatat, beberapa kali politisi PDI Perjuangan itu menggelar agenda bersama aktivis dan relawan anti narkoba di Surabaya.

Salah satunya, Whisnu menggelar sosialisasi bersama BNNK Surabaya di SMP Al-Amal, Kelurahan Wonokusumo, Kecamatan Semampir, Selasa (11/2).

Baca juga :