Banteng Buleleng Tunggu Arahan DPP

Belum ada arahan atau sikap resmi dari DPP maupun Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri ihwal wacana nasional ini.
Senin, 05 Januari 2026 05:07 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Ketua DPC PDI Perjuangan Buleleng, Gede Supriatna, mengungkapkan hingga kini pihaknya di Kabupaten masih menunggu.

Sebab belum ada arahan atau sikap resmi dari DPP maupun Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri ihwal wacana nasional ini.

Kami masih menunggu sikap resmi DPP, ucapnya ditemui usai acara Musyawarah Anak Cabang (Musancab) 2025-2030, Minggu (4/1/2026).

Baca:GanjarTekankan Kepemimpinan Strategis yang Berani

Kendati belum ada sikap resmi, Supriatna mengungkapkan sejumlah tokoh senior partai telah menyampaikan pandangan yang menolak pemilihan kepala daerah dilakukan oleh DPRD.

Baca juga :