Ponorogo, Gesuri.id - Wakil Bupati Ponorogo Hj. Lisdyarita (Bunda Rita) meminta pemasaran produk Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Ponorogo terus dipacu.
Salah satunya adalah pemasaran produk UMKM yang akan dilaksanakan pemerintah Kabupaten Ponorogo dengan UMKM Kota Madiun.
Selain itu, untuk mengenalkan produk unggulan UMKM Ponorogo, mengikuti ajang festival UMKM Merah Putih yang diadakan di Kota Madiun, mulai tanggal 5 7 Agustus 2022 kemarin dilapangan Pelti Kota Madiun.
Baca:PDI Perjuangan Manokwari Bagikan Seribu Bendera Merah Putih