Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi IX DPR RI Edy Wuryanto meminta pengawasan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) diperketat menyusul kembali munculnya kasus keracunan makanan di sejumlah daerah.
Hal itu menyusul terjadinya kasus keracunan makanan yang mendera sebanyak 803 penerima manfaat MBG di Kabupaten Grobogan.
Sebelumnya kasus serupa terjadi di Mojokerto dan Pekalongan.
Kasus ini memicu keprihatinan serius, sebab, kasus serupa juga terjadi di Mojokerto dengan 433 korban, serta insiden di Pekalongan.
Baca:Mengulik Gaya Kepemimpinan TransformasionalGanjarPranowo