GMNI Kecam Rencana Erick Beli Peternakan di Belgia 

Menurut Erick, rencana pembelian peternakan sapi bertujuan agar Indonesia bisa mengurangi impor daging yang selama ini dilakukan.
Senin, 19 April 2021 17:30 WIB Jurnalis - Hiski Darmayana

Jakarta, Gesuri.id - Dewan Pimpinan Pusat Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (DPP GMNI) menanggapi rencana Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN)Erick Thohiruntuk membeli peternakan sapi di Belgia.

Menurut Erick, rencana pembelian peternakan sapi di Belgia oleh BUMN sektor peternakan itu, bertujuan agar Indonesia bisa mengurangi impor daging yang selama ini dilakukan.

DPP GMNI menilai rencana Erick tersebut tidak masuk akal. Ketua Bidang Jaringan Buruh Tani dan Nelayan DPP GMNI Marianus Rawa Tamba menegaskan, rencana Erick membeli peternakan sapi di Belgia itu, tidak nyambung dengan tujuannya, yakni mengurangi impor daging

Baca:SoalSapi, Erick Thohir Bijak Jika Ternak di Padang Mengatas

Baca juga :