Karolin Desak Kemenkes Tertibkan Distributor Alkes 'Nakal'

Meski Kabupaten Landak punya anggaran seperti yang telah dialokasikan, namun tidak dapat dibelanjakan karena barang yang tidak ada.
Minggu, 29 Maret 2020 19:39 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Ngabang, Gesuri.id - Bupati Landak, Karolin Margret Natasa meminta Kementerian Kesehatanuntuk bisa menertibkan distributor alat kesehatan yang nakal dengan menaikkan hargaditengah wabah COVID-19 saat ini.

Sejak pertama kali Indonesia diserang wabah pandemi COVID-19pada2 Maret 2020 yang akhirnya berdampak pada langkanya beberapa alkes (alat kesehatan) terutama masker dan hand sanitizer hingga sampai saat ini kelangkaan peralatan kesehatan tersebut terus terjadi, kata Karolin di Ngabang, Minggu (29/3).

Baca:Sri Sumarni Minta APD Petugas Kesehatan Diperhatikan

Karolin mengatakan meskipunKabupaten Landak punya anggaran seperti yang telah dialokasikan, namun tidak dapat dibelanjakan karena barang yang tidak ada.

Baca juga :