Karolin Harap Layanan Cuci Darah di RSUD Kabupaten Landak Segera Beroperasi

Untuk tahap pertama ini dikatakannya Pemerintah Kabupaten Landak bekerja sama dengan pihak ketiga selaku penyedia alat.
Rabu, 12 November 2025 11:18 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id Bupati Landak Karolin Margret Natasa meresmikan Unit Dialisis untuk layanan cuci darah atau hemodialisa di RSUD Kabupaten Landak, Selasa (11/11).

Karolin berharap layanan ini bisa segera mendapatkan izin dari Kementerian Kesehatan, agar unit cuci darah tersebut bisa segera beroperasi melayani dan membantu masyarakat Kabupaten Landak.

Baca:GanjarIngatkan Pemerintah Program Prioritas dengan Skala Masif

Mohon doanya, mohon dukungan dari semua pihak, agar layanan ini bisa segera beroperasi dan pasien BPJS juga bisa menikmati layanan ini, tuturnya.

Untuk tahap pertama ini dikatakannya Pemerintah Kabupaten Landak bekerja sama dengan pihak ketiga selaku penyedia alat.

Baca juga :