Ngabang, Gesuri.id - Bupati Landak Karolin Margret Natasa mengharapkan semua formasi yang ada pada penerimaan CPNS di Landak untuk tahun 2019 ini bisa segera terisi, karena masih ada sejumlah formasi yang masih kosong diantaranya lowongan dokter gigi.
Beberapa jam sebelum batas akhir pendaftaran CPNS Kabupaten Landak, beberapa formasi masih kosong pelamar. Kita berharap sampai penutupan malam ini, semua formasi yang ada bisa terisi, kata Karolin di Ngabang, Senin (25/11).
Baca:Pemkab Landak Buka 258 FormasiCPNS