Larangan Mudik, Puan Minta Pemerintah Konsisten dan Adil

Kebijakan larangan mudik itu untuk pengendalian mobilitas warga guna mencegah penyebaran COVID-19.
Kamis, 08 April 2021 14:05 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Ketua DPR RI Puan Maharani meminta pemerintah konsisten dan adil terhadap kebijakan yang diambil terkait dengan larangan mudik pada Lebaran 2021

Konsistensi penerapan kebijakan di lapangan suatu keharusan untuk mencapai hasil seperti yang diharapkan. Larangan aktivitas mudik harus adil dan konsisten, kata Puan dalam keterangan tertulisnya di Jakarta, Kamis (8/4).

Kebijakan larangan mudik itu untuk pengendalian mobilitas warga guna mencegah penyebaran COVID-19.

Baca:Eva Salurkan Bantuan Paket Sembako Dari PT Bukit Asam

Baca juga :