Pemkot Depok Dituntut Serius Tangani Dampak COVID-19

Imam meminta agar Pemkot Depok turut hadir dan memberi solusi bagi warga yang tidak terdaftar dan belum mendapatkan bantuan.
Senin, 18 Januari 2021 15:15 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Depok, Gesuri.id - Anggota Komisi D DPRD Kota Depok, Imam Turidi mengkritisi kinerja Pemerintahan Kota (Pemkot) Depok dalam mengatasi dampak pandemi COVID-19.

Imam meminta agar pemerintah kota pun turut hadir dan memberi solusi bagi warga yang tidak terdaftar dan belum mendapatkan bantuan.

Yang sangat layak dan membutuhkan, namun tidak terdaftar di Kemensos bagaimana, bagaimana solusi yang diberikan Pemkot. Sebab, Pemkot harus harus hadir memberi solusi, kata Imam Turidi, Minggu (17/01).

Baca:Banteng Sulsel Kirim Bantuan ke Korban Gempa Sulbar

Baca juga :