Puan: Sudah Saatnya Produk Hukum Warisan Kolonial Diganti

Digantikan oleh produk hukum Indonesia yang merdeka.
Jum'at, 14 Agustus 2020 15:00 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan sudah saatnya produk hukum Indonesia mengganti produk-produk hukum warisan zaman kolonial.

Digantikan oleh produk hukum Indonesia yang merdeka, yang tentu saja telah mempertimbangkan dan menyesuaikan dengan nilai-nilai budaya, sosial, dan sosiologis bangsa Indonesia, kata Ketua DPR RI Puan Maharani dalam pidato pengantar Sidang Bersama DPR RI dan DPD RI di Gedung MPR/DPR/DPD RI, Jakarta, Jumat (14/8).

Puan menjelaskan bahwa Indonesia juga adalah negara hukum.

Baca:Tujuan Bernegara,PuanTekankan Arah Politik Pembangunan

Baca juga :