Usai Diretas, Mendagri Tegaskan Data Kependudukan Aman

Dalam tempo beberapa jam saja laman resmi Dukcapil ini sudah bisa diperbaiki dan berjalan normal kembali, tanpa ada kebocoran data.
Selasa, 16 Juli 2019 18:00 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tjahjo Kumolo menyatakan data kependudukan dan pencatatan sipil (Dukcapil) aman pascaterjadinya peretasan terhadap laman Dukcapil http://dukcapil.kemendagri.go.id/.

Sudah selesai (diperbaiki), ini hanya pekerjaan orang iseng saja, kata Tjahjo Kumolo di Jakarta, Selasa (16/7).

Baca:Inilah Catatan Menteri Tjahjo TerkaitKependudukan

Dalam tempo beberapa jam saja laman resmi Dukcapil ini sudah bisa diperbaiki dan berjalan normal kembali, tanpa ada kebocoran data kependudukan.

Tidak, tidak, tidak (membahayakan data kependudukan), katanya.

Baca juga :