Jakarta, Gesuri.id - Wakil Ketua Komisi I DPR RI Utut Adianto mengapresiasi pemerintah Indonesia yang meneruskan estafet presidensi G20 dari Italia.
Utut menilai pencapaian tersebut merupakan kepercayaan dunia untuk menghelat acara besar representasi perekonomian mancanegara.
Kesempatan ini, bisa menjadi potensi bagi Indonesia menunjukan langkah-langkah konkrit dalam memulihkan perekonomian dan kesehatan dunia terutama di masa pandemi Covid-19.
Baca:Jokowi Gelar Pertemuan Bilateral Dengan Presiden Dewan Eropa