Wanto Sugito Minta Pemkot Tangsel Cari Langkah Antisipasi Batalnya Proyek PSEL di TPA Cipeucang

Wanto tetap meminta Pemkot Tangsel untuk terlibat aktif dalam rencana pembanguann fasilitas tersebut.
Senin, 27 Oktober 2025 01:05 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Wakil Ketua DPRD Tangsel, Wanto Sugito meminta pemerintah kota untuk segera mencari langkah antisipasi batalnya Proyek Pengolahan Sampah menjadi Energi Listrik (PSEL) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) di area TPA Cipeucang

Sebagai gantinya PSEL akan dibangun secara terpusat di TPA Jatiwaringin, Kabupaten Tangerang.

Baca:GanjarNilai Ada Upaya Presiden Prabowo Rangkul PDI Perjuangan

Nantinya PSEL aglomerasi itu akan menampung sampah dari tiga wilayah yaitu Kabupaten Tangerang, Kota Tangerang dan Kota Tangsel.

Terlebih proses pembangunan fasilitas itu terbilang tidak sebentar.

Baca juga :