Aria Bima: Sriwedari Bukan Hanya Ruang Seni, Tapi Simbol Peradaban dan Warisan Budaya Bangsa

Sriwedari: Sriwedari bukan hanya ruang seni. Ia adalah taman kehidupan. Tempat lahirnya Lawak Sri Murad
Selasa, 30 September 2025 10:01 WIB Jurnalis - Effatha Gloria V.G. Tamburian

Jakarta, Gesuri.id -Wakil Ketua Komisi ll DPR RI Aria Bima mengingatkan pentingnya menjaga keberlangsungan Sriwedari sebagai pusat kebudayaan yang menyatukan masyarakat Surakarta lintas generasi.

Menurutnya, Sriwedari tidak hanya menjadi ruang seni, tetapi juga simbol peradaban dan warisan budaya bangsa.

Kawan-kawan, Sriwedari bukan hanya ruang seni. Ia adalah taman kehidupan. Tempat lahirnya Lawak Sri Murad, kata Aria Bima, dikutip pada Senin (29/9/2025).

Ia menuturkan bahwa Sriwedari memiliki sejarah panjang sebagai pusat hiburan rakyat.

Gagilan dan keroncong PC. Gedungnya pernah menjadi pusat hiburan dan pasar malam. Malaman hingga taman hiburan tahun 1946, ucapnya.

Baca juga :