Djarot Kutuk Perusakan Plang PDI Perjuangan di Kota Medan

Djarot menduga ada oknum tak bertanggungjawab yang menyusup ke massa aksi.
Sabtu, 10 Oktober 2020 12:09 WIB Jurnalis - Hiski Darmayana

Medan, Gesuri.id -Ketua DPD PDI Perjuangan Sumatera Utara (Sumut),Djarot Saiful Hidayat, mengutuk perusakan plangPDI Perjuangandi Medan ketika kericuhan terjadi di sekitar DPRD Sumut. Djarot menilai hal tersebut melanggar hukum.

Tindakan anarkis yang merusak fasilitas umum dan pelemparan kantor sudah termasuk dalam tindakan melanggar hukum dan diserahkan sepenuhnya kepada aparat untuk memprosesnya, kata Djarot, baru-baru ini.

Baca:Darmadi PastikanUU CiptakerBeri Keuntungan

Djarot mengutuk peristiwa perusakan fasilitas umum yang terjadi saat ricuh di Medan. Dia menduga ada oknum tak bertanggungjawab yang menyusup ke massa aksi.

Baca juga :