Banteng Kota Surabaya Potong 10 Sapi di RPH Pegirian

Hari Raya Idul Adha menjadi momentum yang baik untuk memperkuat aspek spiritual para kader, sekaligus membumikan semangat pengurbanan.
Senin, 11 Juli 2022 11:42 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Surabaya, Gesuri.id - DPC PDI Perjuangan Kota Surabaya memotong 11 sapi kurban di Rumah Potong Hewan (RPH) Pegirian, Kota Pahlawan, Jatim.

Selamat Hari Raya Idul Adha kepada seluruh umat Islam yang merayakan, terutama di Kota Surabaya, kata Ketua DPC PDI PerjuanganKota Surabaya Adi Sutarwijono di Surabaya, Minggu (10/7).

Menurut dia, Hari Raya Idul Adha menjadi momentum yang baik untuk memperkuat aspek spiritual para kader, sekaligus membumikan semangat pengurbanan kepada sesama.

Baca:Puan: Hari RayaIdul AdhaUntuk Latih Keikhlasan Ketulusan

Baca juga :