Abdul Komitmen Bantu Nelayan di Surabaya Utara

Sekretaris Fraksi PDI Perjuangan itu menampung segala aspirasi warga kampung nelayan di Bulak, Surabaya.
Kamis, 22 Oktober 2020 11:25 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Surabaya, Gesuri.id - Anggota DPRD Surabaya, Abdul Ghoni Mukhlas Niam berkomitmen membantu kebutuhan warga kampung nelayan di pesisir Surabaya Utara, Jawa Timur.

Sekretaris Fraksi PDI Perjuangan itu menampung segala aspirasi warga kampung nelayan di Bulak, Surabaya. Termasuk terkait permintaan bangunan pemecah ombak, dikarenakan sering kali perahu nelayan rusak dan juga alat-alat melaut.

Baca:Gus Falah: Mafia BBM Makan SolarNelayan!

Selain itu, ia juga mendorong para nelayan untuk mampu mengembangkan usaha di bidang hasil perikanan dan kelautan.

Baca juga :