Darmadi Tegaskan Peran KPPU Penting!

Hal ini guna memastikan praktik-praktik berusaha berjalan sesuai regulasi yang ada.
Sabtu, 13 Agustus 2022 12:12 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi VI DPR RI, Darmadi Durianto menegaskan kehadiran Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) dalam praktik usaha baik yang dijalankan pelaku usaha kecil, menengah hingga besar mutlak diperlukan guna memastikan praktik-praktik berusaha berjalan sesuai regulasi yang ada.

Saya kira peran KPPU sangat vital dalam konteks memastikan dan mengawal jalannya ekosistem usaha yang berlandaskan ekonomi gotong royong dan Pancasila, kata Darmadi saat jadi pemateri dalam acara sosialisasi dengan tema Peran KPPU Dalam Membangun Budaya Persaingan Usaha yang Sehat di Jakarta, Jumat (12/8).

Baca:DPR Minta Selidiki Membengkak Biaya Proyek KA Cepat

Bendahara Megawati Institute itu menambahkan, peran KPPU di tengah kompetisi usaha yang kian terbuka seperti saat ini mestinya lebih diperkuat lagi.

Baca juga :