Gus Falah Dukung Langkah MIND ID 

Komitmen itu diwujudkan MIND ID melalui industri bisnis aluminium & nikel yang menjadi komponen kunci dalam pengembangan kendaraan listrik.
Rabu, 16 November 2022 16:49 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi VII DPR RI Nasyirul Falah Amru (Gus Falah) menanggapi positif komitmen Holding BUMN Industri Pertambangan Mining Industry Indonesia (MIND ID) untuk mendukung ekosistem kendaraan listrik.

Komitmen itu merupakan bagian dari dukungan MIND ID bagi pencapaian target pengurangan emisi karbon di Indonesia. Sebab, penggunaan kendaraan listrik (Electric Vechicle /EV) dipandang menjadi solusi ramah lingkungan pada sektor transportasi.

Komitmen itu diwujudkan MIND ID dengan hilirisasi melalui industri bisnis aluminium dan nikel yang menjadi komponen kunci dalam pengembangan industri kendaraan listrik.

Baca:Gus FalahDukung Pertamina Pacu Kapasitas Energi Panas Bumi

Baca juga :