Jakarta, Gesuri.id - SekjenPDI Perjuangan Hasto Kristiyanto mendukung Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka yang mengambil cuti untuk pergi ke Jepang.
Bagus, kami juga melihat Mas Gibran kan cutinya ke Jepang, ujar Hasto kepada awak media di Kantor DPP PDI Perjuangan, Jakarta Pusat, Selasa (11/7)..
Baca:Rudyatmo DukungGibranMaju Dalam Pilgub Jawa Tengah
Ia meyakini sembari mengambil cuti, Gibran akan melihat bagaimana sistem transportasi publik dan kemajuan teknologi di Jepang, tetapi masih mengakar kuat kepada kultur bangsa.