Kekerasan Terhadap Perawat, Preseden Buruk Bagi Nakes

Penilaian itu berdasarkan timbulnya korban luka akibat adanya upaya dugaan penyerangan.
Senin, 26 Juli 2021 15:10 WIB Jurnalis - Hiski Darmayana

Semarang, Gesuri.id - Ketua Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Jawa Tengah Edy Wuryanto menilai kericuhan antara keluarga pasien dengan perawat di RSUD Ambarawa, Kabupaten Semarang adalah kasus terbesar yang melibatkan perawat di Jawa Tengah.

Edy Wuryanto, yang juga Politisi PDI Perjuangan ini mengatakan penilaian itu berdasarkan timbulnya korban luka akibat adanya upaya dugaan penyerangan.

Jika bentuk kekerasan verbal lanjutnya, jumlahnya sudah tidak terhitung.

Baca:Eko Dorong Percepatan Vaksinasi Untuk Anak-anak

Baca juga :